Penerapan Total Quality Managemen sebagai Pengembangan Budaya Mutu Sekolah dalam Meningkatkan Prestasi Siswadi SD Al Hikmah Surabaya
DOI:
https://doi.org/10.30736/adk.v14i02.446Keywords:
Culture, School Quality, Student AchievementAbstract
Latar belakang masalah penelitian ini adalah melihat krisis multidimensional yang melanda bangsa Indonsia. Sehingga perlu peningkatan mutu pendidikan sebagai upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia Indonesia secara menyuluruh. Tujuan penelitian ini dilakukan: 1) untuk mengetahui bagaimana budaya mutu sekolah di Al Hikmah Surabaya, 2) mengetahui bagaimana prestasi siswa Al Hikmah Surabaya,3) bagaimana upaya pengembangan budaya mutu sekolah di Al Hikmah Surabaya dalam meningkatkan prestasi siswa.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan rancanngan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui Wawancara mendalam, Observasi partisipatif, dan Studi dokumentasi. Teknik analisis data, melalui tahapan reduksi, display, dan veriifkasi. Sedangkan untuk menguji keabsahan data dilakukan dengan cara Triangulasi.Penelitian ini difokuskan pada: 1). Budaya mutu sekolah di SD Al Hikmah Surabaya yang memiliki karakteristik berikut: (a) Sekolah fokus pada kepuasan pelanggan, (b) Mengutamakan pentingnya sumber daya manusia, (c) Memiliki standart kinerja yang tinggi, (d) Budaya sekolah terdefinisi degan jelas. 2). Prestasi siswa SD Al Hikmah dapat dilihat dari: (a) prestasi yang meliputi akdemik, (b) prestasi non akademik, termasuk kegiatan ekstrakulikuler, dan (c) ibadah dan akhlak  yang sesuai dengan tujuan sekolah, “Berbudi dan Berprestasiâ€. 3).Upaya mengembangkan budaya mutu di SD Al Hikmah fokus pada: a) Orientasi mutu pendidikan, b) Pelayanan sekolah, c) Komitmen sekolah terhadap mutu, d) Kurikulum sekolahThe background of this study is to look at the multidimensional crisis hitting the nation. On this stand it is necessary to improve the quality of education
asan effort to improve the quality of Indonesian human resourcescomprehensively. The objectives of this study are: 1) to find out the school quality culture in SD Al Hikmah Surabaya, 2) to find out the students' achievement in Al Hikmah Surabaya?, 3) to find out the efforts in developing the school quality culture in SD Al Hikmah Surabaya in increasing student achievement. This study uses a qualitative approach with a case study design. Data collection is carried out through in-depth interviews, participatory observations, and documentation studies. Data analysis techniques are through such stages as reduction, display, and verification. Meanwhile, to test the validity of the data is carried out through triangulation. This study is focused on: 1). The school quality culture in SD Al Hikmah Surabaya which has the following characteristics: (a) Focusing on customer satisfaction, (b) Prioritizing the importance of human resources, (c) Having high performance standards, (d) School culture is clearly defined. 2). Student achievements in SD Al Hikmah could be seen from: (a) achievements which include academics, (b) non-academic achievements, including extracurricular activities, and (c) worship and morals which are in accordance with school goals, "Being virtuous and obtaining achievement" 3). The ffforts to develop a quality culture in SD Al Hikmah focus on: a) Orientation of educational quality, b) School services, c) School commitment to quality, d) School curriculum.Downloads
References
Moleong, Lexy J. Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 1999.
Mulyasa, MenjadiKepala Sekolah Profesional dan menyukseskan MBS dan KBK, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2005.
Mustaqim, Sekolah/Madrasah berkualitas dan berkarakter, Jurnal Pendidikan Agama Islam, Semarang : Fakultas Tarbiyah IAIN Walisong, 2012.
Riyanta,Teguh.Mengembangkan Budaya Mutu Sekolah melalui Kepemimpinan Transformasional, Jurnal Manajemen Pendidikan, Vol. 12, No. 2, 2016.
Sallis,Edward.Total Quality Management in Education: Managemen Mutu Pendidikan,Jogjakarta: IRCiSoD, 2006.
Siswanto, Budaya Madrasah: Strategi Pengembangan Mutu Pendidikan,Jurnal Tadris, Vol. 7, No. 2, 2012.