METODE PENANAMAN NILAI-NILAI MORAL DAN AGAMA ANAK USIA DINI TAMAN KANAK-KANAK AISYIYAH MANTUP LAMONGAN
DOI:
https://doi.org/10.30736/jce.v6i1.1096Keywords:
Metode penanaman, Nilai Agama dan Moral, Anak Usia Dini,Abstract
Permasalahan utama dalam penelitian ini adalah mengetahui metode-metode yang digunakan dalam menanamkan nilai-nilai agama dan moral pada anak usia dini di TK Aisyiyah Mantup. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi yang dianalisis melalui tiga tahapan, yakni: reduksi data, penyajian data, serta berivikasi data. Tujuan dari penelitian ini untuk memberikan informasi lebih mengenai cara menanamkan nilai-nilai agama dan moral kepada anak usia sejak dini dengan harapan dapat membentuk karakter serta perilaku sesuai dengan norma dan aturan yang berlaku.Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa dalam menanamkan nilai-nilai agama dan moral pada anak usia dini dilakukan dengan menggunakan beberapa metode yang cukup efektif, metode-metode tersebut diantaranya metode bercerita, metode bernyanyi, metode karya wisata, metode bersajak atau syair, metode pembiasaan dalam kelas dan luar kelas. Metode-metode yang digunakan oleh lembaga TK Aisyiyah ini merupakan metode dalam teori kecerdasan moral menurut Lickona dengan menggunakan pendekatan pedagogis pada pembelajaran anak.References
Halid Hanafi, dkk, Ilmu Pendidikan Islam (Sleman: Budi Utama, 2018)
Imas Jihan Syah, “Metode Pembiasaan Sebagai Upaya Dalam Penanaman Kedisiplinan Anak Terhadap Pelaksanaan Ibadah (Tela’ah Hadist Nabi Tentang Perintah Mengajarkan Anak Dalam Menjalankan Sholat),†Jurnal Child.Education 2, No.1 (November 2019)
Intan Kusumawati, Damiyati Zuchdi, “Pendidikan Moral Anak Usia Dini Melalui Pendekatan Konstruktivisâ€, Academy Of Education Journal 10, No. 1 (Tahun 2019)
Otib Satibi Hidayat, Metode Pengembangan Moral dan Nilai-Nilai Agama (Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2014)
Retno Dwi Astuti, Metode Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini (Lamongan: CV.Pustaka Djati, 2019)
Sa’adun Akbar, Ahmad Samawi, Eny Nur Aisyah, Leni Gonadi, Lenita Puspita Sari, dan Nafi Isbadrianingtyas,Ppengembangan Nilai Agama dan Moral Bagi Anak Usia Dini. (Bandung: PT Refika Aditama, 2019)
Sisdiknas, 2003
Sugiyono, Metode Penelitian kualitatif (Bandung: Alfabeta,2021)
Downloads
How to Cite
Issue
Section
License
Please find the rights and licenses in JCE (Journal of Childhood Education). By submitting the article/manuscript of the article, the author(s) agree with this policy. No specific document sign-off is required.
1. License
Use of articles will be governed by the Creative Commons Attribution - ShareAlike license as currently displayed on Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
2. Author(s)' Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
3. User Rights
JCE (Journal of Childhood Education)'s spirit is to disseminate articles published are as free as possible but there is a little payment for publication. Under the Creative Commons license, JCE (Journal of Childhood Education) permits users to copy, distribute, display, and perform the work for commercial purposes. Users will also need to attribute authors and JCE (Journal of Childhood Education) on distributing works in the journal and other media of publications.
4. Co-Authorship
If the article was jointly prepared by more than one author, any authors submitting the manuscript warrants that he/she has been authorized by all co-authors to be agreed on this copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this policy. JCE (Journal of Childhood Education) will not be held liable for anything that may arise due to the author(s) internal dispute. JCE (Journal of Childhood Education) will only communicate with the corresponding author.
5. Miscellaneous
JCE (Journal of Childhood Education) will publish the article (or have it published) in the journal if the article’s editorial process is successfully completed. JCE (Journal of Childhood Education)'s editors may modify the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers as mentioned in point 3.
JCE (Journal of Childhood Education) by Universitas Islam Lamongan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Based on a work at http://journalfai.unisla.ac.id/index.php/jce.