Koperasi Adat Berbasis Syariah: Peningkatan Kesejahteraan pedagang Lokal di Pasar Mama Mama Papua Kota Jayapura
DOI:
https://doi.org/10.30736/adk.v18i2.2304Keywords:
Koperasi Adat, syariah, kesejahteraan, Pedagang Lokal, Pasar Mama-mama PapuaAbstract
Pengembangan Koperasi Adat Berbasis Syariah bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan pedagang lokal di Pasar Mama Mama Papua, Kota Jayapura. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif-deskriptif dengan melibatkan wawancara mendalam, observasi, dokumentasi, dan Focus Group Discussion (FGD). Hasilnya menunjukkan bahwa koperasi adat berbasis syariah memberikan dampak positif bagi kesejahteraan pedagang melalui prinsip-prinsip syariah seperti keadilan, kesetaraan, dan keberlanjutan ekonomi. Faktor pendukung utama meliputi dukungan pemerintah, komitmen komunitas lokal, dan integrasi nilai adat dengan syariah. Implikasi pengembangan koperasi ini meliputi peningkatan pendapatan, efisiensi perdagangan, dan solidaritas sosial. Studi ini merekomendasikan penguatan kebijakan ekonomi kerakyatan dan pembinaan berkelanjutan sebagai langkah strategis untuk memastikan keberlanjutan program. Temuan ini menegaskan bahwa koperasi berbasis syariah adalah model efektif untuk pemberdayaan ekonomi lokal yang berlandaskan nilai-nilai adat dan syariah.
Downloads
References
Akhsan, S. I., & Sadriani, A. (2024). Pedagang Konvensional Di Era Perkembangan Bisnis Online (Analisis Pedagang Di Pasar Senggol Kecamatan Ujung Kota Pare-Pare). Pinisi Journal of Sociology Education Review, 1, 265. https://doi.org/10.26858/pjser.v0i1.63116
annisa, A. W. N., & Hakim, A. (2024). Kearifan Lokal Pedagang dan Karakteristik Pasar Tradisional di Kota Pariaman dan Sekitarnya. Co-Value Jurnal Ekonomi Koperasi Dan Kewirausahaan, 15(6). https://doi.org/10.59188/covalue.v15i6.4845
Briliana, C. A., & Doni, A. H. (2024). Analisis Pengaruh Pendapatan dan Pengetahuan terhadap Minat Berinvestasi di Pasar Modal Syariah pada Pedagang Grosir Pasar Aur Blok A,B & C Kota Bukittinggi. Transformasi: Journal of Economics and Business Management, 3(1), 36–52. https://doi.org/10.56444/transformasi.v3i1.1456
egar Aria bagaskara, M., Titisari, P., & Munir, A. (2024). Keputusan Pedagang Menabung di Koperasi Simpan Pinjam Syariah (KSPS) Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) Sidogiri Cabang Silo (Studi Kasus Pasar Sempolan Kecamatan Silo Kabupaten Jember). IJABAH, 2(1), 1–7. https://doi.org/10.19184/ijabah.v2i1.780
Hidayat, U. S. (2024). Penerimaan Program Akuntansi Koperasi Berbasis Syariah Melalui TAM di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah di Provinsi Jawa Timur. CAKRAWALA, 18(1), 125–141. https://doi.org/10.32781/cakrawala.v18i1.679
Miranda, Lemiyana, & Pertiwi, C. (2024). Pengaruh Etos Kerja dan Motivasi Terhadap Pendapatan Pedagang Perempuan di Pasar Kebun Bunga Kota Palembang. Al-Iqtishod : Jurnal Ekonomi Syariah, 6(1), 11–26. https://doi.org/10.51339/iqtis.v6i1.2043
Naufal, M., & Rahmi, D. (2024). Dampak Program Revitalisasi Pasar Terhadap Kesejahteraan Para Pedagang di Pasar Sehat Soreang Kabupaten Bandung. Bandung Conference Series: Economics Studies, 4(1), 344–350. https://doi.org/10.29313/bcses.v4i1.12145
Putra, A. P., Widyastomo, D., & Sudiro, S. (2024). Perkembangan Pola Permukiman Tradisional Berbasis Kearifan Lokal. JURNAL WILAYAH, KOTA DAN LINGKUNGAN BERKELANJUTAN, 3(2), 1–11. https://doi.org/10.58169/jwikal.v3i2.481
Safitri, N., & Lahallo, F. F. (2024). Analisis Perencanaan Laba Melalui Perhitungan Break Even Point (BEP) Pada Usaha Pinang Mama Mila di Pasar Remu Kota Sorong, Papua Barat Daya. Jurnal Jendela Ilmu, 5(1), 1–6. https://doi.org/10.34124/ji.v5i1.163
Salsabila, R. P., & Tarigan, A. A. (2023). Urgensi Sosialisasi Koperasi Syariah Dalam Upaya Peningkatan Pemahaman Masyarakat Menggunakan Koperasi Syariah. Student Research Journal, 1(5), 239–245. https://doi.org/10.55606/srjyappi.v1i5.668
Simorangkir, Y. V., & Nurhuzna, A. (2024). Peningkatan Nilai Ekonomi Berbasis Produk Lokal Bagi Mama-mama Asli Papua di Dusun Sarsang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara (JPMN), 3(2), 156–161. https://doi.org/10.35870/jpmn.v3i2.3169
Sustrihazlinda, S., Said, Z., & Pikahulan, R. M. (2024). Penerapan Fungsi Retribusi Pasar Terhadap Layanan Infrastruktur Pedagang Pasar Tradisional di Desa Batetangngga (Perspertif Hukum Ekonomi Islam ). SIGHAT: JURNAL HUKUM EKONOMI SYARIAH, 2(2). https://doi.org/10.35905/shighat_hes.v2i2.9127
Utami, D. E. (2024). Pelatihan Manajerial Koperasi Bagi Koperasi Syariah Di Kota Surakarta. Jurnal Pengabdian Multidisiplin, 4(2). https://doi.org/10.51214/00202404934000
Yusuf, M., Nofrita, D., Mafiroh, N. N., & Garamatan, A. (2021). Persepsi Hukum Adat Larvul Ngabal Pada Masyarakat Kei Perantauan Di Kota Jayapura Provinsi Papua. POROS ONIM: Jurnal Sosial Keagamaan, 2(1), 20–36. https://doi.org/10.53491/porosonim.v2i1.47
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Akbar Jaya
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.